Postingan

SALAT SUNAT GHOIRU MUAKAT

Acara                 :  Ngaji Ayah Waktu                :  Ba’da Isa, 14 November 2021 Penceramah    :  Ustd. Daniel Ma'mun Penulis             : Hadi   S elain sholat fardlu (wajib) yang 5 waktu yaitu isa, subuh, zuhur, asar, dan magrib masih ada sholat yang sifatnya sunat. Salat sunat dibagi menjadi dua yaitu sunnat muakad dan ghoiru muakad. Ketentuannya Sunnah muakkad juga dapat dipahami sebagai suatu amalan yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan karena tidak pernah ditinggalkan oleh Rasulullah SAW. Hanya sekali atau dua kali saja beliau meninggalkannya untuk menunjukkan kepada umatnya bahwa ibadah tersebut tidaklah wajib. Seperti sunat-sunat yang lain, jikalau dilaksanakan akan mendapat pahala namun bila ditinggalkan tak menjadikan dosa. Jenis Sholat Sunnah Muakkad. Setelah mengetahui apa pengertian dari sholat sunnah muakkad, selanjutnya juga harus diketahui jenis dari sholat sunnah muakkad. Shalat rawatib bisa menjadi penyempurna ibadah sholat fardhu, di antaranya m

SYARAT SAH SHOLAT

Gambar
  Edisi        :    Kamis, 4 November 2021 Acara      :    Pengajian Rutin Waktu    :    Bada dhuhur 14.00-15.00 WIB 1.        Pembukaan/Tutup   :    Bu Hadi 2.        Pemb. ayat suci          :    Heti 3.        Penceramah               :    Ustd. Parman 4.        Pencatat                       :    Nani Uraian Materi: Sholat hukumnya wajib, bagi setiap orang islam yg telah memenuhi syarat, baik laki laki ataupun perempuan. Perintah sholat itu sendiri merupakan perintah yg di sampaikan langsung dari Allah SWT kpd Nabi Muhamad SAW. Hal ini di tuangkan dalam Alqur'an surat An Nisa:103. Apabila kamu telah menyelesaikan sholatmu, ingatlah Allah ketika kamu berdiri, pada waktu duduk dan ketika berbaring. Kemudian apabila kamu tlah merasa aman, maka laksanakanlah sholat itu, sesungguhnya sholat itu adalah kewajiban yg telah di tentukan waktunya atas org org yg beriman (An Nisa:103). Pada kesempatan ini akan membahas syarat sah sholat: Syarat sah sholat ada 8 1.       

SIFAT NABI

Gambar
  BAGIAN 1 Acara                  :   Ngaji Ayah Waktu                 :   Ba’da Isa, 7 November 2021 Penceramah     :   Ustd. Daniel Ma'mun Penulis              :   Hadi Ada beberapa sifat nabi Muhammad saw. Yang patut dan harus   diteladani oleh umatnya. Sabar, jujur, taat beribadah, tidak sombong, hormat kepada orang tua, dan pandai. Pada kesempatan ini akan dibahas mengenai jujur dan tidak sombong. 1.     Jujur Pengertian jujur dalam Islam adalah upaya untuk selalu menyelaraskan perbuatan yang dilakukan dengan perkataan yang diucapkan. Perbuatan jujur menyebabkan seorang muslim selalu dapat dipercaya dalam tindakan, ucapan, dan aksi nyata setiap hari. Jujur adalah perilaku positif dengan berkata sebenarnya, tidak curang, serta perbuatan dan perkataan yang tidak berlawanan. Perbuatan inilah yang meyebabkan lingkungan sekitar dapat memercayainya. Dengan berperilaku jujur, maka akan dapat berguna bagi kelangsungan kehidupannya dalam masyarakat. Manfaat berperilaku

BONGKAR SAJA!

Gambar
  Al-Ikhlas adalah surat yang sering dibaca dan menjadi favorit umat islam. Surat ini termasuk dalam surat pendek yang hanya terdiri dari 4 ayat. Surat ini termasuk surat Makkiyah karena diturunkan di kota Mekkah. Orang awam mengenal denan nama surat Qulhu. Ini bukan tentang surat Al-Ikhlas. Adalah sebuah bangunan tua yang berada di RT 34 RW 11 di disebuah perumahan perdesaan dalam wilayah desa Gembor dan berada dalam cakupan kecamatan Pagaden kabupaten Subang. Subang merupakan salah satu kabupaten di Jawa Barat yang terbelah oleh jalan tol Cipali. Bangunan tua itu digunakan leh umat Islam di daerah sekitar bagunan untuk beribadah salat 5 waktu. Dalam seminggu sekali ada salat Jumat. Pengajian rutin kaum hawa diadakan setiap hari Kamis sekitar pukul 14 sampai menjelang waktu asar. Bangunan itu berdiri sejak tahun 1996 dan diberi nama Masjid Al-Ikhlas. Ya, masjid Al-Ikhlas adalah sebuah masjid di lingkungan perumahan GMI. Sejak berdirinya masjid ini umat Islam di sekitarnya beribada

RUKUN SALAT

Gambar
  Acara                 :  Ngaji Ayah Waktu               :   Ba’da Isa, 24 dan 31 Oktober 2021 Pembicara     :   Ust. Daniel Ma'mun | Penulis              : Hadi “Katakanlah bahwa  shalatku, ibadahku , hidupku, dan matiku hanya untuk Allah, Tuhan semesta alam” (QS al-An'ām: 162). Sholat menurut bahasa berarti doa. Ahli fiqih mengatakan, sholat berarti perbuatan (gerak), dan perkataan yang dimulai dengan takbir dan diakhiri dengan salam dengan syarat-syarat tertentu. “Dan dirikanlah shalat, bayar zakat, dan rukuklah bersama orang-orang yang ruku’” (QS. Al-Baqarah: 43). Sholat merupakan rukum Islam yang kedua sesudah syahadat. Sholat yang wajib dilaksanakan oleh setiap muslim adalah 5 waktu yaitu Subuh, Ashar, Magrib, Isya, dan Subuh. Dalam ibadah sholat ada rukun yang berjumlah 17, yaitu: 1.     Niat Niat adalah maksud atau keinginan kuat di dalam hati untuk melakukan sesuatu. Niat merupakan pilar yang paling